Antisipasi Ancaman Inflasi di Samarinda, Pemkot Bagikan Ribuan Bibit Cabai dan Tomat

- Jurnalis

Senin, 24 Oktober 2022 - 13:50 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wali Kota Samarinda, Andi Harun saat menyampaikan rencana Pemkot saat ikuti pertemuan dengan seluruh Gubernur maupun Bupati/Wali Kota se-Indonesia secara virtual. (Foto: Ist)

Wali Kota Samarinda, Andi Harun saat menyampaikan rencana Pemkot saat ikuti pertemuan dengan seluruh Gubernur maupun Bupati/Wali Kota se-Indonesia secara virtual. (Foto: Ist)

HarianBorneo.com, SAMARINDA – 10 ribu bibit cabai dan 500 bibit tomat akan di bagikan Pemerintah Kota (Pemkot) Samarinda melalui Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian (DK2P) untuk masyarakat Kota Samarinda

Wali Kota Samarinda, Andi harun Menyebutkan pembagian bibit ini sebagai langkah antisipasi pemerintah mencegah inflasi sesuai dengan arahan di Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) RI terkait pengendalian inflasi di daerah secara virtual yang diikuti oleh seluruh gubernur maupun bupati/wali kota se-Indonesia, serta instansi vertikal terkait pada, Senin (24/10/2022).

“Selain itu, kami juga akan gelar pasar tani,” Ucap Andi Harun.

Andi Harun memastikan, inflasi Samarinda saat ini berada di bawah provinsi dan nasional. Yakni di angka 4,45 persen.

“Inflasi untuk Kaltim saat ini 4,76 persen. Sementara kita (Samarinda) 4,45 persen, lebih rendah dari nasional yang 5,26 persen,” ujarnya.

Kepala DK2P Samarinda, Endang Liansyah secara teknis merinci, penyaluran bibit cabai dan tomat dari pemkot, disalurkan melalui masing-masing kecamatan

“Yang buat masyarakat dibagikan menggunakan polibek ukuran 20×30 ke masing-masing kecamatan,” ujarnya.

Lalu, ada empat lokasi yang berbeda untuk lahan yang diberikan kepada balai penyuluh pertanian (BPP) ada di daerah Palaran, di Makroman dan Sungai Kunjang

“10 hektare dengan bantuan bibit cabai, mulsa, serta pupuk. Mulai hari ini sudah bisa jalan. Saya sudah kumpulkan 1.500 bibit, akan disalurkan sekaligus,” ucap Endang.

Selain itu, pihaknya akan menggelar pasar tani sebanyak 7 kali di kantor kelurahan yang berbatasan dengan wilayah Samarinda Kota.

“Tempatnya masih kami pilih,” pungkasnya.(Rf/Adv)

Berita Terkait

Pemkab Kukar Fokus Tangani Stunting, Kecamatan Kota Bangun Darat Terus Percepat Program Prioritas
Guleku, Produk Gula Aren Desa Tuana Tuha Siap Masuki Pasar Ritel Modern
Pemdes Embalut Sukses Kelola Lahan Pasca Tambang Jadi Kebun Jagung yang Produktif
Pemerintah Kecamatan Kenohan Siapkan Lahan 400 Hektar untuk Pengembangan Wisata Alam
Pemdes Tuana Tuha Fokus Atasi Masalah Blank Spot Jaringan Internet
Pemdes Batuah Berkolaborasi dengan Berbagai Pihak untuk Kembangkan Pariwisata Lokal
Infrastruktur Jalan di Loa Kulu Digenjot Demi Meningkatkan Ekonomi Masyarakat
Pemdes Perjiwa Tingkatkan Akses Jalan Menuju Air Terjun untuk Dukung Pariwisata

Berita Terkait

Jumat, 6 Desember 2024 - 10:41 WIB

Pemkab Kukar Fokus Tangani Stunting, Kecamatan Kota Bangun Darat Terus Percepat Program Prioritas

Jumat, 6 Desember 2024 - 10:23 WIB

Guleku, Produk Gula Aren Desa Tuana Tuha Siap Masuki Pasar Ritel Modern

Jumat, 6 Desember 2024 - 10:19 WIB

Pemdes Embalut Sukses Kelola Lahan Pasca Tambang Jadi Kebun Jagung yang Produktif

Kamis, 5 Desember 2024 - 10:12 WIB

Pemdes Tuana Tuha Fokus Atasi Masalah Blank Spot Jaringan Internet

Kamis, 5 Desember 2024 - 10:06 WIB

Pemdes Batuah Berkolaborasi dengan Berbagai Pihak untuk Kembangkan Pariwisata Lokal

Rabu, 4 Desember 2024 - 10:31 WIB

Infrastruktur Jalan di Loa Kulu Digenjot Demi Meningkatkan Ekonomi Masyarakat

Rabu, 4 Desember 2024 - 10:03 WIB

Pemdes Perjiwa Tingkatkan Akses Jalan Menuju Air Terjun untuk Dukung Pariwisata

Rabu, 4 Desember 2024 - 09:57 WIB

Kelurahan Handil Baru Darat Permudah Pengurusan KIA dengan Inovasi Jemput Bola

Berita Terbaru

DKP Kukar lakukan verifikasi lapangan mengenai kasus perjualbelian bantuan kapal yang di lakukan oleh oknum yang tidak bertanggung jawab. (Foto : Ist)

Dispar Kukar

Dugaan Jual-Beli Bantuan Kapal Nelayan di Kukar, DKP Turun Tangan

Kamis, 5 Des 2024 - 14:21 WIB