Open Tournamen Pickleball Resmi di Gelar, Begini pandangan Rasman

- Jurnalis

Minggu, 17 November 2024 - 18:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kepala Bidang Peningkatan Prestasi Olahraga, Rasman. (Foto : RD)

Kepala Bidang Peningkatan Prestasi Olahraga, Rasman. (Foto : RD)

HarianBorneo.com, SAMARINDA – Kejuaraan Open Tournamen 2024 Pickleball resmi dibuka, kegiatan tersebut dihadiri oleh para atlet pickleball yang ada di Kaltim.

Melalui, Kepala Bidang Peningkatan Prestasi Olahraga Dinas Pemuda Dan Olaharaga (Dispora) Kalimantan Timur (Kaltim), Rasman tak lupa untuk turut serta menghadiri peresmian pembukaan kejuaraan tersebut.

Terselenggaraanya kejuaraan pickleball ini menjadi suatu kebanggan bagi seluruh kalangan terutama untuk para atlet yang akan bertanding. Selain itu, Rasman juga berikan pandangannya tentang olahraga yang baru tersebut.

“Kalau saya sih memandanganya olahraga ini sebagai cabang olahraga yang baru berdiri dan baru diakui menjadi salah satu anggota KONI kaltim” jelas Rasman, Jumat (15/11/2024).

Dirinya juga membeberkan berbagai macam persyaratan berdirinya sebuah Cabang Olaharaga (Cabor). Tentunya mulai dari memiliki sebuah Pengurus Cabang (Pengcab) dimasing masing daerah.

Lalu yang kedua, turut serta dalam kejuaraan-kejuaraan dan harus melibatkan atlet-atletnya. Hingga yang lebih penting ialah harus melakukan pembinaan kepada atlet sejak usia dini.

“Apalagi pickleball inikan tidak terlalu sulit karena perpaduan antara tenis lapangan, badmintan dan tenis meja ya,” jelas Rasman.

Lebih lanjut kata dia, olahraga tersebut merupakan olaharaga having fun, bahkan orang tua yang berusia diatas 50 tahun pun bisa ikut serta dalam mengikuti olaharaga tersebut, sebab tidak terlalu menguras tenaga.

Selain itu, Rasman juga merasa jika olaharaga tersebut bisa menghadirkan prestasi, sehingga kedepannya olaharaga tersebut sudah bisa masuk ke ranah ranah industri.

“Yang pasti ini ujung ujungnya adalah prestasi yang mau kita bangun,” pungkasnya. (Rd/Adv/DisporaKaltim)

Berita Terkait

Pemerintah Kecamatan Sebulu Percepat Penyaluran Bantuan Sosial
Pelatihan Kewirausahaan di Sebulu Didorong Sesuai Kebutuhan Warga
Anak Muda Sebulu Pilih Sektor Perkebunan dan Tambang, Potensi Usaha Tetap Terbuka
Warga Sebulu Nantikan Kepastian Pembangunan Jembatan untuk Dongkrak Ekonomi
Nelayan Sebulu Manfaatkan Kredit dan Bantuan Pemerintah untuk Kembangkan Usaha
Nelayan Sebulu Hadapi Kendala Pemasaran, Pemerintah Siapkan Solusi
Pemerintah Kecamatan Sebulu Gencarkan Pelatihan Kerja untuk Kurangi Pengangguran
Pemerintah Kecamatan Sebulu Perkuat Program Bantuan Sosial

Berita Terkait

Selasa, 11 Maret 2025 - 13:23 WIB

Pemerintah Kecamatan Sebulu Percepat Penyaluran Bantuan Sosial

Selasa, 11 Maret 2025 - 13:19 WIB

Pelatihan Kewirausahaan di Sebulu Didorong Sesuai Kebutuhan Warga

Selasa, 11 Maret 2025 - 13:16 WIB

Anak Muda Sebulu Pilih Sektor Perkebunan dan Tambang, Potensi Usaha Tetap Terbuka

Senin, 10 Maret 2025 - 13:13 WIB

Warga Sebulu Nantikan Kepastian Pembangunan Jembatan untuk Dongkrak Ekonomi

Senin, 10 Maret 2025 - 13:01 WIB

Nelayan Sebulu Hadapi Kendala Pemasaran, Pemerintah Siapkan Solusi

Minggu, 9 Maret 2025 - 12:58 WIB

Pemerintah Kecamatan Sebulu Gencarkan Pelatihan Kerja untuk Kurangi Pengangguran

Minggu, 9 Maret 2025 - 12:54 WIB

Pemerintah Kecamatan Sebulu Perkuat Program Bantuan Sosial

Minggu, 9 Maret 2025 - 12:50 WIB

Pertanian dan Perkebunan, Tulang Punggung Ekonomi Sebulu

Berita Terbaru

DPW PAN Kaltim Laksanakan Konferensi Pers Mengenai Pembukaan Bacalon Formatur Periode 2025-2030. (Foto : RD)

Metropolis

DPW PAN Kaltim Buka Pendaftaran Bacalon Formatur Periode 2025-2030

Selasa, 11 Mar 2025 - 19:58 WIB

Kasi Kesra Kecamatan Sebulu, Nurul Yakin. (Foto: Ist)

Advertorial

Pemerintah Kecamatan Sebulu Percepat Penyaluran Bantuan Sosial

Selasa, 11 Mar 2025 - 13:23 WIB

Kasi Kesra Kecamatan Sebulu, Nurul Yakin. (Foto: Ist)

Advertorial

Pelatihan Kewirausahaan di Sebulu Didorong Sesuai Kebutuhan Warga

Selasa, 11 Mar 2025 - 13:19 WIB