Pemkab Kukar Dukung Program Pemerintah Pusat

- Jurnalis

Jumat, 8 November 2024 - 13:55 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Rakornas Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah di Sentul International Convention Centre (SICC), Bogor, Kamis (7/11/2024). (Foto: Ist)

Rakornas Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah di Sentul International Convention Centre (SICC), Bogor, Kamis (7/11/2024). (Foto: Ist)

HarianBorneo.com, TENGGARONG – Pemerintah Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) siap mendukung implementasi kebijakan yang diusung oleh Pemerintah Pusat melalui program Indonesia Maju yang bertujuan untuk mencapai Indonesia Emas 2045. Hal tersebut disampaikan oleh Pjs Bupati Kukar, Bambang Arwanto, usai mengikuti Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah yang diadakan di Sentul International Convention Centre (SICC), Bogor, Jawa Barat, Kamis (7/11/2024).

Dalam acara yang dihadiri oleh kepala daerah dan jajaran Forkopimda seluruh Indonesia ini, Presiden Prabowo Subianto dalam sambutannya menekankan pentingnya program-program yang mendukung kesejahteraan rakyat, termasuk pembenahan dalam anggaran negara, kebocoran anggaran akibat ilegal mining, judi online, serta praktik ekspor devisa yang merugikan negara.

Bambang Arwanto menambahkan bahwa di Kukar, dua isu besar yang perlu perhatian adalah kerugian yang diakibatkan oleh illegal mining dan ketidakpatuhan perusahaan sawit terhadap program kemitraan dengan masyarakat. “Kukar siap mendukung kebijakan yang memperbaiki hal tersebut,” ujarnya. Rakornas ini bertujuan untuk mengkoordinasikan kebijakan dan menyelaraskan arah pembangunan antara pemerintah pusat dan daerah dalam rangka mencapai visi Indonesia Emas 2045.

Dalam acara yang dihadiri lebih dari 5.000 peserta ini, berbagai sesi diskusi diadakan untuk membahas topik-topik penting, seperti pengelolaan pemerintahan yang efisien, ketahanan pangan, serta penyelenggaraan Pilkada yang aman dan damai. (VY/Adv/DiskominfoKukar)

Berita Terkait

Pemerintah Kecamatan Sebulu Percepat Penyaluran Bantuan Sosial
Pelatihan Kewirausahaan di Sebulu Didorong Sesuai Kebutuhan Warga
Anak Muda Sebulu Pilih Sektor Perkebunan dan Tambang, Potensi Usaha Tetap Terbuka
Warga Sebulu Nantikan Kepastian Pembangunan Jembatan untuk Dongkrak Ekonomi
Nelayan Sebulu Manfaatkan Kredit dan Bantuan Pemerintah untuk Kembangkan Usaha
Nelayan Sebulu Hadapi Kendala Pemasaran, Pemerintah Siapkan Solusi
Pemerintah Kecamatan Sebulu Gencarkan Pelatihan Kerja untuk Kurangi Pengangguran
Pemerintah Kecamatan Sebulu Perkuat Program Bantuan Sosial

Berita Terkait

Selasa, 11 Maret 2025 - 13:23 WIB

Pemerintah Kecamatan Sebulu Percepat Penyaluran Bantuan Sosial

Selasa, 11 Maret 2025 - 13:19 WIB

Pelatihan Kewirausahaan di Sebulu Didorong Sesuai Kebutuhan Warga

Selasa, 11 Maret 2025 - 13:16 WIB

Anak Muda Sebulu Pilih Sektor Perkebunan dan Tambang, Potensi Usaha Tetap Terbuka

Senin, 10 Maret 2025 - 13:13 WIB

Warga Sebulu Nantikan Kepastian Pembangunan Jembatan untuk Dongkrak Ekonomi

Senin, 10 Maret 2025 - 13:01 WIB

Nelayan Sebulu Hadapi Kendala Pemasaran, Pemerintah Siapkan Solusi

Minggu, 9 Maret 2025 - 12:58 WIB

Pemerintah Kecamatan Sebulu Gencarkan Pelatihan Kerja untuk Kurangi Pengangguran

Minggu, 9 Maret 2025 - 12:54 WIB

Pemerintah Kecamatan Sebulu Perkuat Program Bantuan Sosial

Minggu, 9 Maret 2025 - 12:50 WIB

Pertanian dan Perkebunan, Tulang Punggung Ekonomi Sebulu

Berita Terbaru

DPW PAN Kaltim Laksanakan Konferensi Pers Mengenai Pembukaan Bacalon Formatur Periode 2025-2030. (Foto : RD)

Metropolis

DPW PAN Kaltim Buka Pendaftaran Bacalon Formatur Periode 2025-2030

Selasa, 11 Mar 2025 - 19:58 WIB

Kasi Kesra Kecamatan Sebulu, Nurul Yakin. (Foto: Ist)

Advertorial

Pemerintah Kecamatan Sebulu Percepat Penyaluran Bantuan Sosial

Selasa, 11 Mar 2025 - 13:23 WIB

Kasi Kesra Kecamatan Sebulu, Nurul Yakin. (Foto: Ist)

Advertorial

Pelatihan Kewirausahaan di Sebulu Didorong Sesuai Kebutuhan Warga

Selasa, 11 Mar 2025 - 13:19 WIB