Perbaiki Fasilitas GOR Kadrie Oening, Upaya Dispora Kaltim Tingkatkan Pelayanan bagi Masyarakat

- Jurnalis

Senin, 18 November 2024 - 08:31 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kepala UPTD PPO Dispora Kaltim, Junaidi. (Foto : RD)

Kepala UPTD PPO Dispora Kaltim, Junaidi. (Foto : RD)

HarianBorneo.com, SAMARINDA – Dalam upaya tingkatkan pelayanan bagi masyarakat Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) terus melakukan perbaikan-perbaikan sarana dan prasarana di Gedung Olahraga (GOR) Kadrie Oening, Sempaja.

Melalui, Kepala UPTD PPO Dispora Kaltim, Junaidi mengungkapkan mengenai langkah perbaikan yang dilakukan oleh pihaknya merupakan salah satu upaya pemeliharaan sarana dan juga prasaranan.

“Pemeliharaan sarana dan prasarana ini berupa perbaikan perbaikan seperti perbaikan trotoar, perbaikan gedung – gedung dan hal lainnya,” jelasnya.

Selain itu, pemeliharaan tersebut bukan hanya berupa fasilitas-fasilitas olaharaga saja, tetapi juga termasuk dengan perindustrian yang ada di GOR gelora Kadrie Oening.

Lebih lanjut kata Junaidi, dirinya merasa tidak ada kegiatan atau hal mencolok yang dilakukan, pihaknya hanya melaksanakan apa yang telah menjadi tugas dan tanggung jawabnya guna memberikan rasa nyaman serta pelayanan yang baik kepada masyarakat untuk menjalankan aktivitas olahraga dengan baik.

“Kita hanya melakukan rutinitas  pemeliharaan dan penambahan penambahan kebutuhan yang disesuaikan dengan kebutuhan masyarakat,” pungkasnya. (Rd/Adv/DisporaKaltim)

Berita Terkait

Pemerintah Kecamatan Sebulu Percepat Penyaluran Bantuan Sosial
Pelatihan Kewirausahaan di Sebulu Didorong Sesuai Kebutuhan Warga
Anak Muda Sebulu Pilih Sektor Perkebunan dan Tambang, Potensi Usaha Tetap Terbuka
Warga Sebulu Nantikan Kepastian Pembangunan Jembatan untuk Dongkrak Ekonomi
Nelayan Sebulu Manfaatkan Kredit dan Bantuan Pemerintah untuk Kembangkan Usaha
Nelayan Sebulu Hadapi Kendala Pemasaran, Pemerintah Siapkan Solusi
Pemerintah Kecamatan Sebulu Gencarkan Pelatihan Kerja untuk Kurangi Pengangguran
Pemerintah Kecamatan Sebulu Perkuat Program Bantuan Sosial

Berita Terkait

Selasa, 11 Maret 2025 - 13:23 WIB

Pemerintah Kecamatan Sebulu Percepat Penyaluran Bantuan Sosial

Selasa, 11 Maret 2025 - 13:19 WIB

Pelatihan Kewirausahaan di Sebulu Didorong Sesuai Kebutuhan Warga

Selasa, 11 Maret 2025 - 13:16 WIB

Anak Muda Sebulu Pilih Sektor Perkebunan dan Tambang, Potensi Usaha Tetap Terbuka

Senin, 10 Maret 2025 - 13:13 WIB

Warga Sebulu Nantikan Kepastian Pembangunan Jembatan untuk Dongkrak Ekonomi

Senin, 10 Maret 2025 - 13:01 WIB

Nelayan Sebulu Hadapi Kendala Pemasaran, Pemerintah Siapkan Solusi

Minggu, 9 Maret 2025 - 12:58 WIB

Pemerintah Kecamatan Sebulu Gencarkan Pelatihan Kerja untuk Kurangi Pengangguran

Minggu, 9 Maret 2025 - 12:54 WIB

Pemerintah Kecamatan Sebulu Perkuat Program Bantuan Sosial

Minggu, 9 Maret 2025 - 12:50 WIB

Pertanian dan Perkebunan, Tulang Punggung Ekonomi Sebulu

Berita Terbaru

DPW PAN Kaltim Laksanakan Konferensi Pers Mengenai Pembukaan Bacalon Formatur Periode 2025-2030. (Foto : RD)

Metropolis

DPW PAN Kaltim Buka Pendaftaran Bacalon Formatur Periode 2025-2030

Selasa, 11 Mar 2025 - 19:58 WIB

Kasi Kesra Kecamatan Sebulu, Nurul Yakin. (Foto: Ist)

Advertorial

Pemerintah Kecamatan Sebulu Percepat Penyaluran Bantuan Sosial

Selasa, 11 Mar 2025 - 13:23 WIB

Kasi Kesra Kecamatan Sebulu, Nurul Yakin. (Foto: Ist)

Advertorial

Pelatihan Kewirausahaan di Sebulu Didorong Sesuai Kebutuhan Warga

Selasa, 11 Mar 2025 - 13:19 WIB