Ahmat Sopian Noor Dorong Perawatan Museum Sabagai Destinasi Wisata

- Jurnalis

Kamis, 4 Mei 2023 - 17:47 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kota Samarinda, Ahmat Sopian Noor. (Foto: Ist)

Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kota Samarinda, Ahmat Sopian Noor. (Foto: Ist)

HarianBorneo.com, SAMARINDA – Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kota Samarinda, Ahmat Sopian Noor dorong Pemerintah Kota Samarinda beserta Organisasi Perangkat Daerah terkait untuk melakukan pemeliharaan museum yang dimiliki Kota Tepian.

Menurutnya, keberadaan museum selain tempat pariwista juga sebagai tempat untuk menjaga budaya serta sejarah Kota Samarinda, “Mengenai pemeliharaan museum kota Samarinda, yang mana ini juga menjadi wadah kita untuk melihat sejarah Kota Samarinda sedikit banyak nya ada di situ,” terangnnya.

“Kemudian juga dalam rangka pembelajaran dan juga peningkatan motivasi generasi muda kita, agar mengerti dengan budaya dan yang terutama kearifan lokal kita,” timpalnya

Selain itu, Politisi Partai Golongan Karya itu menyebutkan dengan adanya museum Samarenda juga menjadi sangat penting untuk diperkenalkan kepada anak-anak sekolah sehingga dapat mengenal nilai kebudayaan Kota Samarinda terdahulu.

“Banyak sebenarnya jalannya, kita harap itu hanya tinggal inovasi daripada para penyelenggara eksekutif kita, terutama instansi terkait atau OPD terkait. Jadi bagaimana mereka bisa membuat inovasi yang bagus, inovasi yang menyesuaikan dengan perkembangan jaman, yang mana sekarang era Digitalisasi, era Media Sosial, dan era Globalisasi,” tutupnya. (MR/Adv/DPRDSamarinda)

Berita Terkait

Ismail Latisi : Regulasi Soal Pernikahan Siri sedang Pada Tahap Kajian
Atasi Permasalahan Distribusi Gas LPG, Viktor Yuan Usulkan Skema BUM-RT
Pemangkasan Anggaran Kementerian PU, Abdul Rohim Minta Pemkot Tetap Fokus pada Pembangunan
Sri Puji Minta Pengawasan Ketat terhadap Pernikahan Siri
Upaya Pemkab Kukar dalam Pengakuan Masyarakat Hukum Adat Kedang Ipil
Camat Kota Bangun Darat Gelar Safari Ramadan ke Desa-Desa
Vanandza sebut Probebaya Berikan Dampak Positif bagi Masyarakat Samarinda
Aris Mulyanata Desak Pemerintah Tegakkan Perda untuk Atasi Pengemis dan Pengamen

Berita Terkait

Selasa, 11 Maret 2025 - 21:21 WIB

Ismail Latisi : Regulasi Soal Pernikahan Siri sedang Pada Tahap Kajian

Senin, 10 Maret 2025 - 13:28 WIB

Atasi Permasalahan Distribusi Gas LPG, Viktor Yuan Usulkan Skema BUM-RT

Senin, 10 Maret 2025 - 13:17 WIB

Pemangkasan Anggaran Kementerian PU, Abdul Rohim Minta Pemkot Tetap Fokus pada Pembangunan

Senin, 10 Maret 2025 - 10:20 WIB

Sri Puji Minta Pengawasan Ketat terhadap Pernikahan Siri

Sabtu, 8 Maret 2025 - 09:36 WIB

Camat Kota Bangun Darat Gelar Safari Ramadan ke Desa-Desa

Jumat, 7 Maret 2025 - 11:32 WIB

Vanandza sebut Probebaya Berikan Dampak Positif bagi Masyarakat Samarinda

Jumat, 7 Maret 2025 - 11:27 WIB

Aris Mulyanata Desak Pemerintah Tegakkan Perda untuk Atasi Pengemis dan Pengamen

Jumat, 7 Maret 2025 - 11:20 WIB

Rohim Desak Pemerintah Evaluasi Kualitas Infrastruktur di Samarinda

Berita Terbaru

DPW PAN Kaltim Laksanakan Konferensi Pers Mengenai Pembukaan Bacalon Formatur Periode 2025-2030. (Foto : RD)

Metropolis

DPW PAN Kaltim Buka Pendaftaran Bacalon Formatur Periode 2025-2030

Selasa, 11 Mar 2025 - 19:58 WIB

Wakil Ketua Komisi IV DPRD Samarinda, Sri Puji Astuti. (Foto : RD)

Advertorial

Sri Puji Minta Pengawasan Ketat terhadap Pernikahan Siri

Senin, 10 Mar 2025 - 10:20 WIB