Anggota DPRD Samarinda, Elnatan Pasambe Hadiri Peresmian Tower Brimob Kaltim

- Jurnalis

Senin, 6 Februari 2023 - 00:38 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Anggota Komisi I DPRD Kota Samarinda, Elnatan Pasambe saat hadiri peresmian tower Brimob Kaltim. (Foto: Ist)

Anggota Komisi I DPRD Kota Samarinda, Elnatan Pasambe saat hadiri peresmian tower Brimob Kaltim. (Foto: Ist)

HarianBorneo.com, SAMARINDA – Satuan Brigade Mobile (Brimob) Kepolisian Daerah (Polda) Kalimantan Timur (Kaltim) kini memiliki tower mountenering.

Hal tersebut diresmikan oleh Kapolda Kaltim, dan dihadiri Dansat Brimob Polda Kaltim, Walikota Samarinda, Kapolres Samarinda dan DPRD Samarinda, Peresmian tower itu ditandai dengan penandatangan prasasti dan penekanan tombol, Senin (6/2/2023).

Dansat Brimob Polda Kaltim, Kombes Pol Rifai mengatakan tower setinggi 25 tersebut bernilai Rp. 1.99 Miliar dan dengan adanya fasilitas tower tersebut dapat meningkatkan kemampuan personil Brimob Polda Kaltim.

Mengingat sejumlah event besar akan dilaksanakan di Kaltim khususnya jelang agenda pemilihan Walikota Samarinda, Korps Brimob harus tingkatkan kemampuan, karena kemampuan Brimob sangat diandalkan untuk penanganan tersebut, ucapnya.

Anggota Komisi I DPRD Kota Samarinda, Elnatan Pasambe saat menghadiri acara peresmian tersebut, mengatakan dengan adanya tower ini sangat bermanfaat, “Khususnya dalam latihan Brimob kedepan personilnya bisa tangguh dalam menghadapi ancaman dikota Samarinda,” ucapnya.

Pria yang akrab disapa Natan itu menyaksikan pertunjukan simulasi menangani teror yang terjadi tiba tiba, hal tersebut menurutnya sangatlah luar biasa.

Dirinya sebagai Anggota Komisi I DPRD Kota Samarinda yang bermitra dengan pihak keamanan, berharap melalui Brimob dapat menjadi garda terdepan dalam hal keamanan masyarakat Kota Samarinda. (MR/Adv/DPRDSamarinda)

 

 

 

Berita Terkait

Pemkab Kukar Fokus Tangani Stunting, Kecamatan Kota Bangun Darat Terus Percepat Program Prioritas
Guleku, Produk Gula Aren Desa Tuana Tuha Siap Masuki Pasar Ritel Modern
Pemdes Embalut Sukses Kelola Lahan Pasca Tambang Jadi Kebun Jagung yang Produktif
Pemerintah Kecamatan Kenohan Siapkan Lahan 400 Hektar untuk Pengembangan Wisata Alam
Pemdes Tuana Tuha Fokus Atasi Masalah Blank Spot Jaringan Internet
Pemdes Batuah Berkolaborasi dengan Berbagai Pihak untuk Kembangkan Pariwisata Lokal
Infrastruktur Jalan di Loa Kulu Digenjot Demi Meningkatkan Ekonomi Masyarakat
Pemdes Perjiwa Tingkatkan Akses Jalan Menuju Air Terjun untuk Dukung Pariwisata

Berita Terkait

Jumat, 6 Desember 2024 - 10:41 WIB

Pemkab Kukar Fokus Tangani Stunting, Kecamatan Kota Bangun Darat Terus Percepat Program Prioritas

Jumat, 6 Desember 2024 - 10:23 WIB

Guleku, Produk Gula Aren Desa Tuana Tuha Siap Masuki Pasar Ritel Modern

Jumat, 6 Desember 2024 - 10:19 WIB

Pemdes Embalut Sukses Kelola Lahan Pasca Tambang Jadi Kebun Jagung yang Produktif

Kamis, 5 Desember 2024 - 10:12 WIB

Pemdes Tuana Tuha Fokus Atasi Masalah Blank Spot Jaringan Internet

Kamis, 5 Desember 2024 - 10:06 WIB

Pemdes Batuah Berkolaborasi dengan Berbagai Pihak untuk Kembangkan Pariwisata Lokal

Rabu, 4 Desember 2024 - 10:31 WIB

Infrastruktur Jalan di Loa Kulu Digenjot Demi Meningkatkan Ekonomi Masyarakat

Rabu, 4 Desember 2024 - 10:03 WIB

Pemdes Perjiwa Tingkatkan Akses Jalan Menuju Air Terjun untuk Dukung Pariwisata

Rabu, 4 Desember 2024 - 09:57 WIB

Kelurahan Handil Baru Darat Permudah Pengurusan KIA dengan Inovasi Jemput Bola

Berita Terbaru

DKP Kukar lakukan verifikasi lapangan mengenai kasus perjualbelian bantuan kapal yang di lakukan oleh oknum yang tidak bertanggung jawab. (Foto : Ist)

Dispar Kukar

Dugaan Jual-Beli Bantuan Kapal Nelayan di Kukar, DKP Turun Tangan

Kamis, 5 Des 2024 - 14:21 WIB