Deni Hakim Anwar Bicara Soal Layanan Kesahatan “Dokter On Call”

- Jurnalis

Jumat, 14 April 2023 - 14:43 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sekretaris Komisi IV Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kota Samarinda, Deni hakim Anwar. (Foto: Ist)

Sekretaris Komisi IV Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kota Samarinda, Deni hakim Anwar. (Foto: Ist)

HarianBorneo.com, SAMARINDA – Sekretaris Komisi IV Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kota Samarinda, Deni hakim Anwar, mengatakan layanan kesehatan “Dokter On Call” dapat mempermudah masyarakat dalam mendapatkan fasilitias kesehatan secara cepat.

“Tapi terkadang masyarakat ini maunya langsung datang. Artinya langsung ke rumah sakit atau langsung ke puskesmas. Mereka ingin langsung mendapatkan pelayan kesehatan tanpal melalui telepon. Padahal ketika menelpon pasien gawat darurat pasti langsung ditangani,” terangnya, Jumaat 14 April 2023.

Ungkap Deni, layanan kesehatan “Dokter On Call” diawal pelaksaannya sangatlah bagus. Bahkan mempermudah masyarakat dalam mendapatkan fasilitias kesehatan secara cepat. Sayangnya, saat ini masyarakat masih tidak mengetahui dan memahami jika program ini juga berfungsi untuk konsultasi kesehatan dengan dokter dan lain sebagainya.

Baca Juga :  Jokowi Teken Aturan Permudah Investasi Di IKN, Agiel Suwarno : Pengusaha Lokal Harus Bisa Terlibat

Legislator itu menambahkan bahwa Pemerintah Kota perlu melakukan sosialisasi kepada masyarakat agar layanan kesehatan “Dokter On Call” berjalan dengan baik. “Sehingga tidak ada lagi ditemukan pasien yang tidak mendapatkan pelayanan secara maksimal,” katanya.

Politisi Partai Gerakan Indonesia Raya itu berharap, layanan “Dokter On Call” bukan hanya berjalan saat waktu pandemi saja, namun harus berjalan hingga saat ini juga dan lebih intens agar dapat mepermudah masyarakat dalam mendapatkan layanan kesehatan.

Baca Juga :  PDIP Tentukan Langkah, Isran-Hadi Berpeluang Kuat Melaju di Pilgub Kaltim

“Program ini merupakan layanan menjemput bola oleh pemkot kepada masyarakat supaya nantinya yang di pinggiran kota yang tidak bisa lansung datang ke rumah sakit, tapi bisa mendapatkan penjelasan tentang masalah kesehatan yang terjadi padanya melalui ‘Dokter On Call’ ini,” tutupnya. (MR/Adv/DPRDSamarinda)

Berita Terkait

Kepala Desa Bunga Jadi Tingkatkan Ekonomi Lewat Pengelolaan BUMDes dan Infrastruktur Pertanian
Desa Sepakat Fokus Kembangkan BUMDes Sebagai Pusat Pelatihan Ikan Air Tawar
Kades Teluk Dalam Paparkan Tantangan dan Potensi BUMDes
DPMD Kukar Ajak Kepala Desa Maksimalkan Potensi Aset untuk Kenaikan APBDes
Pengelolaan Anggaran Desa: Kewenangan Kepala Desa Menjadi Kunci
DPMD Kukar Berkomitmen Tingkatkan Kemandirian Desa
Pemekaran Desa Kukar: Langkah Menuju Pembangunan Merata
Sektor Perikanan Kukar Alami Peningkatan Signifikan

Berita Terkait

Kamis, 22 Agustus 2024 - 18:11 WIB

Kepala Desa Bunga Jadi Tingkatkan Ekonomi Lewat Pengelolaan BUMDes dan Infrastruktur Pertanian

Kamis, 22 Agustus 2024 - 18:05 WIB

Desa Sepakat Fokus Kembangkan BUMDes Sebagai Pusat Pelatihan Ikan Air Tawar

Kamis, 22 Agustus 2024 - 13:00 WIB

DPMD Kukar Ajak Kepala Desa Maksimalkan Potensi Aset untuk Kenaikan APBDes

Rabu, 21 Agustus 2024 - 17:52 WIB

Pengelolaan Anggaran Desa: Kewenangan Kepala Desa Menjadi Kunci

Rabu, 21 Agustus 2024 - 17:46 WIB

DPMD Kukar Berkomitmen Tingkatkan Kemandirian Desa

Selasa, 20 Agustus 2024 - 17:36 WIB

Pemekaran Desa Kukar: Langkah Menuju Pembangunan Merata

Selasa, 20 Agustus 2024 - 17:30 WIB

Sektor Perikanan Kukar Alami Peningkatan Signifikan

Selasa, 20 Agustus 2024 - 17:18 WIB

DPMD Kukar Perkuat Jaringan Internet di Daerah Terpencil

Berita Terbaru