Dinas PU Kukar Anggarkan Rp 120 Miliar Untuk Bangun Jalan Penghubung Antara Kecamatan Anggana dan Muara Badak

- Jurnalis

Senin, 22 Mei 2023 - 16:25 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kabid Bina Marga Dinas PU Kukar Restu Irawan. (Foto: Ist)

Kabid Bina Marga Dinas PU Kukar Restu Irawan. (Foto: Ist)

HarianBorneo.com, TENGGARONG– Dinas Pekerjaan Umum (PU) Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) telah merencanakan untuk membangun jalan penghubung antar Kecamatan Anggana dan Muara Badak dengan menganggarkan dana senilai Rp 120 miliar. Pembangunan jalan ini akan dilakukan secara multiyears selama tiga tahun ke depan dengan lebih dari 24 kilometer jalan yang akan direalisasikan.

Menurut Kabid Bina Marga Dinas PU Kukar, Restu Irawan, pembangunan jalan tersebut akan dimulai dengan melakukan semenisasi sepanjang tiga kilometer dalam waktu dekat ini. Prosesnya sudah masuk dalam tahap kontrak dan diharapkan dapat selesai pada tahun ini.

“Rencana tahun ini kami maksimalkan lagi melakukan peningkatan jalan dan dilanjutkan tahun 2024,” ucap Restu saat dikonfirmasi Senin (22/5/2023).

Restu mengatakan bahwa jalan penghubung dua kecamatan tersebut memiliki peran penting dalam pengembangan dan kemajuan perekonomian daerah. Karena akan memudahkan aktivitas perdagangan barang dan jasa.

“Terutama mendukung akses kesehatan rumah sakit yang berada di Kecamatan Muara Badak,” pungkasnya. (VY/Adv/PemkabKukar)

Berita Terkait

Pemerintah Kecamatan Sebulu Percepat Penyaluran Bantuan Sosial
Pelatihan Kewirausahaan di Sebulu Didorong Sesuai Kebutuhan Warga
Anak Muda Sebulu Pilih Sektor Perkebunan dan Tambang, Potensi Usaha Tetap Terbuka
Warga Sebulu Nantikan Kepastian Pembangunan Jembatan untuk Dongkrak Ekonomi
Nelayan Sebulu Manfaatkan Kredit dan Bantuan Pemerintah untuk Kembangkan Usaha
Nelayan Sebulu Hadapi Kendala Pemasaran, Pemerintah Siapkan Solusi
Pemerintah Kecamatan Sebulu Gencarkan Pelatihan Kerja untuk Kurangi Pengangguran
Pemerintah Kecamatan Sebulu Perkuat Program Bantuan Sosial

Berita Terkait

Selasa, 11 Maret 2025 - 13:23 WIB

Pemerintah Kecamatan Sebulu Percepat Penyaluran Bantuan Sosial

Selasa, 11 Maret 2025 - 13:19 WIB

Pelatihan Kewirausahaan di Sebulu Didorong Sesuai Kebutuhan Warga

Selasa, 11 Maret 2025 - 13:16 WIB

Anak Muda Sebulu Pilih Sektor Perkebunan dan Tambang, Potensi Usaha Tetap Terbuka

Senin, 10 Maret 2025 - 13:13 WIB

Warga Sebulu Nantikan Kepastian Pembangunan Jembatan untuk Dongkrak Ekonomi

Senin, 10 Maret 2025 - 13:01 WIB

Nelayan Sebulu Hadapi Kendala Pemasaran, Pemerintah Siapkan Solusi

Minggu, 9 Maret 2025 - 12:58 WIB

Pemerintah Kecamatan Sebulu Gencarkan Pelatihan Kerja untuk Kurangi Pengangguran

Minggu, 9 Maret 2025 - 12:54 WIB

Pemerintah Kecamatan Sebulu Perkuat Program Bantuan Sosial

Minggu, 9 Maret 2025 - 12:50 WIB

Pertanian dan Perkebunan, Tulang Punggung Ekonomi Sebulu

Berita Terbaru

DPW PAN Kaltim Laksanakan Konferensi Pers Mengenai Pembukaan Bacalon Formatur Periode 2025-2030. (Foto : RD)

Metropolis

DPW PAN Kaltim Buka Pendaftaran Bacalon Formatur Periode 2025-2030

Selasa, 11 Mar 2025 - 19:58 WIB

Kasi Kesra Kecamatan Sebulu, Nurul Yakin. (Foto: Ist)

Advertorial

Pemerintah Kecamatan Sebulu Percepat Penyaluran Bantuan Sosial

Selasa, 11 Mar 2025 - 13:23 WIB

Kasi Kesra Kecamatan Sebulu, Nurul Yakin. (Foto: Ist)

Advertorial

Pelatihan Kewirausahaan di Sebulu Didorong Sesuai Kebutuhan Warga

Selasa, 11 Mar 2025 - 13:19 WIB